PROFIL PERUSAHAAN

PT Anugerah Ragam Nusantara (ARANA) merupakan perusahaan yang berdiri sebagai kontraktor & konsultan terpadu satu pintu dan berpusat di DKI Jakarta. ARANA fokus bergerak di bidang jasa konstruksi & konsultan. Sebagai kontraktor & konsultan terpadu satu pintu, ARANA berkomitmen untuk menjalankan prinsip bisnis yang professional, bertanggung jawab dan mampu memberikan layanan terbaik demi terwujudnya kepuasan pelanggan.

President Director

WE ARE THE LEADER IN THE
CONSTRUCTION INDUSTRY

54
YEARS EXPERIENCE

BLOGS/NEWS

Handshake

GREAT PROJECT START WITH GREAT
RELATIONSHIPS